Minggu, 20 Februari 2011

PERLUKAH SEORANG MANAJER MENGETAHUI PEREKONOMIAN DI INDONESIA?

PERLUKAH SEORANG MANAJER MENGETAHUI PEREKONOMIAN DI INDONESIA?

NAMA : GABRIELLE GIRI ERLANGGA

KELAS : 3EA12

NPM : 10208531

MATA KULIAH : PEREKONOMIAN INDONESIA

Jawab : Perlu, karena seorang manajer adalah seorang pengambilan keputusan akhir. dimana pengambilan keputusan terdapat keputusan tidak pasti, keputusan resiko, dan keputusan pasti. untuk pengambilan keputusan tersebut seorang manajer harus mengetahui keadaan lingkungan bisnis maupun lingkungan perekonomian indonesia. apabila keputusan tersebut tidak pasti untuk perusahaan dikarenakan tidak terdapat data / informasi yang jelas untuk keputusan yang akan di pilih

contoh : Seorang Manajer pemasaran ingin mempromosikan suatu produk "x" di daerah bekasi, maka seorang mnanajer tersebut harus terlebih dahulu mengetahui potensi pemasaran di daerah bekasi. baik dari jumlah penduduknya, pendapatan penduduknya dan tingkat promosi pemasaran produk tersebut apakah produk tersebut dapat diterima atau tidak oleh masyarakat di daerah tersebut, sehingga manajer dapat memproduksinya produk yang ingin di promosikan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar